Rumus COUPDAYBS merupakan rumus excel yang dapat kita gunakan untuk menguji jumlah hari mulai dari awal periode kupon sampai dengan tanggal penyelesaian obligasi.
Rumus : =COUPDAYBS(settlement,maturity,frequency,basis)
- Penjelasan tentang argumen-argumen yang ada dalam rumus ACCRINTM silahkan dibaca : Argumen-Argumen Funsgi Keuangan.
Contoh :
Contoh Data Input untuk menguji rumus COUPDAYBS |
Rumus | Keterangan | Hasil |
=COUPDAYBS(A2,A3,A4,A5) | Jumlah hari dari awal periode bon sampai tanggal selesai, untuk suatu bon dengan data di atas. | #NUM! |