Search Suggest

Fungsi LN

Fungsi ini digunakan untuk menghasilkan nilai asli logaritma dari suatu bilangan dengan basis e, dimana e = 2.17828182845904.

Bentuk : LN(angka)

  • angka adalah data numerik yang akan dicari nilai perkalian terkecilnya, fungsi ini kebalikan dari fungsi EXP
Contoh :

Rumus
Keterangan
Hasil
=LN(86)
Nilai asli logaritma dari 86
4.454347
=LN(2.7182818)
Logaritma dari bilangan konstanta e.
1
=LN(EXP(3))
Nilai asli logaritma dari eksponen 3.
3

Anda mungkin menyukai postingan ini

  • Pengelolaan dan pengolahan data keuangan merupakan hal pokok dalam segala bidang. Pada label "Fungsi Keuangan" kali ini saya akan memaparkan berbagai rumus yang digunakan untuk men…
  • Rumus COUNTIFS yang terdapat dalam Microsoft Office Excel dapat kita gunakan untuk menghitung jumlah sel dalam suatu range yang berisi data dengan kriteria tertentu, dengan jumlah …
  • Rumus BIN2DEC yang terdapat pada Mirosoft Office Excel dapat kita fungsikan unutk mengubah sebuah bilangan biner menjadi bilangan desimal.Rumus : =BIN2DEC(number)number merupakan b…
  • Rumus TIME yang tertanam dalam Microsoft Excel dapat kita gunakanuntuk menuliskan data waktu dengan valid. Pada umumnya dalam rumus-rumus yang ada kaitannya dengan penulisan sebuah…
  • Fungsi ini digunakan untuk menyebutkan beberapa argumen, menghasilkan TRUE jika beberapa argumen bernilai benar (true), menghasilkan FALSE jika semua argumen bernilai sal…
  • Fungsi ini digunakan untuk menampilkan nilai radian Arc Cosinus dari suatu data numerik. Nilai yang dihasilkan ACOS berkisar antara 0 sampai 3.14159265358979.Bentuk : ACOS(ang…

Posting Komentar